Warga Kp.Gaga Jembatan Merah, Desa Kirapayung Kecamatan Pakuhaji, Gelar Acara PHBI dan Santunan Yatim Piyatu

Kab. Tangerang, suaramedia.id Warga Kiarapayung, Desa Gaga,  Kecamatan Pakuhaji, Kabupaten Tangerang, akan mengadakan Peringatan Hari Besar Islam (PHBI) Yakni Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW. Sebelum acara tersebut di gelar, warga setempat yang mengatas namakan Pemuda Tanpa Rasa (PTR) akan mengadakan acara santunan terhadap 60 anak Yatim Piatu, untuk itu warga secara gotong royong bersama sama membersihkan tempat dan lokasi untuk mengadakan gelaran acara itu. Demikian di katakan Jaro Godang atau yang terkenal dengan sebutan Inggu Minggu (05/03/23).

“Kita bersihkan tempat dan lokasinya, biar kelihatanya aman dan nyaman. Menurutnya, acara tersebut akan di laksanakan 12 Maret, tepatnya hari Minggu (20/03/23).

Hal senada di jelaskan Ketua panitia Isro Mi,raj Saepul, “Kami mengadakan gelaran acara tersebut dengan mengundang para penceramah dari Parung Bogor Jawa Barat Yakni Ustaz Gilang Ghipari, dan dari Tangerang kH. Jamiludin Anglingdarma. Dalam acara itu, selain mengundang Ustad Kondang dari Bogor dan Ustad dari Tangerang, Panitya juga mengundang undangan lainya, seperti para sesepuh masarakat, para tokoh agama, serta undangan lainya.

Dalam ucapannya Ketua Pria Tanpa Rasa (PTR) mengatakan, semoga dalam acara tersebut bisa membawa berkah bagi kita semua. Memang sudah sejak lama gerakan pemuda jembatan merah RT.003/002, tersebut berencana membentuk nama gerakan Pemuda Tanpa Rasa (PTR) ini,  Alhamdulilah dengan adanya yang gerakan yang di prakarsai oleh Abdul Mutholib ini para pemuda dan masyarakat setempat bisa berkarya dan bekerja dengan baik ke arah yang pisitif, kata Ketua PTR Abdul Mutolib.

(Dadang)

Facebook Comments
Baca Juga..!  Good Looking Belum Tentu Idaman